Tajul ilmi
Kegiatan pertemuan rutin Dharmayukti Karini Derah Sumatera Utara yang dilaksnakan di Pengadilan Tinggi Medan pada tanggal 30 November 2022.
Adapun kegitan pertemuan rutin tersebut diisi oleh masing-masing seksi sebagaim berikut:
- Seksi Organisasi dengan melaksnakan petemuan rutin daerah Dharmayukti Karini Sumatera Utara di Pengadilan Tinggi Medan tanggal 30 November 2022;
- Seksi Ekonomi dengan mengdakan Bazar hasil produksi khas daerah masing-masing dengan tujuan untuk peningkatan hasil usaha daerah masing-masing;
- Seksi Sosial budaya dengan mengadakan kegitan pengumpulan dana untuk bantuan bencana di Cianjur;
- Seksi Pendidikan yaitu dengan mengdakan sosialisasi tentang Revisi Buku Hasil Musyawarah Nasional Dharmayukti Karini Tahun 2022 dan Sosialisasi F1, F2, F3 dan Lampiran 27, untuk keseragaman dan meningkatkan pemahaman pengurus dalam hal administrasi dan pelaporan Dharmayukti Karini.
Kegiatan pertemuan daerah Dharmayukti Karini dimulai sekitar pukul. 09.00 Wib, yitu dengan pengisian daftar hadir peserta sekaligus menyerahkan souvenir yang dibawa oleh masing-masing cabang Dy.K kepada panitia, acara dilanjutkan dengan bimbingan dan arahan oleh ibu Ketua Dharmayukti Karini daerah serta bapak pelindung Dharmayukti Karini Daerah bapak Dr. Drs. Panyusunan Harahap, S.H., M.H.
Kemudina acara dilanjutkan dengan pembukaan Bazar oleh bapak-bapak pelindung Dy.K Daerah yang dilanjutkan kegitan wisata hasil khas masing-masing daerah cabang Dharmayukti Karini se Sumatera Utara.
Setelah itu acara dilanjutkan dengan sosialisasi Revisi Buku Hasil Musyawarah Nasional Dharmayukti Karini Tahun 2022 dan Sosialisasi F1, F2, F3 dan Lampiran 27. Setelah kegiatan sosialisasi acara ditutup dilanjutkan lagi dengan wisata hasil khas masing-masing daerah cabang Dharmayukti Karini se Sumatera Utara sampai dengan selesai. (SBR)